CETAK STICKER ANDA BERSAMA KAMI

Stiker tidak hanya bisa digunakan sebagai sarana promosi namun juga bisa dijadikan sebagai label untuk kemasan. Logo usaha, nama atau merek usaha, bahan baku, komposisi, informasi gizi, tanggal kedaluwarsa, isi produk keterangan legalitas hingga jargon unik bisa dicetak pada stiker untuk mempercantik kemasan sekaligus memberikan informasi kepada konsumen.

Label Stiker Satuan (Die Cut) terbuat dari beragam jenis bahan berkualitas yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Label stiker jenis ini memiliki tipe potongan die cut yang berupa potongan per pcs (dipotong satuan) yang sangat cocok untuk desain yang rumit. Selain itu, stiker label ini juga tersedia dalam beragam pilihan ukuran yang sesuai dengan beragam jenis usaha. Dengan menggunakan label stiker ini, sebuah produk usaha akan semakin cantik dan menarik di mata konsumen.

PRODUK STICKER KAMI